Langsung ke konten utama

Postingan

Tokoh Betawi Mendesak Pemerintah Bersikap Tegas dan Kongkret Terkait Polusi di Jakarta

Suarakaumbetawi.com Jakarta, -Memburuknya kualitas udara Jakarta rupanya tak hanya dipicu oleh gas buang kendaraan bermotor. Kabut polusi yang menyelimuti Kota Jakarta beberapa pekan belakangan diduga berasal dari 16 PLTU berbasis batu bara yang mengepung Ibu Kota. Kota Jakarta bahkan menjadi salah satu kota terpolusi di dunia. Seperti diketahui berdasarkan data Global Energy Monitor, terdapat 16 PLTU berbasis batu bara yang berada tak jauh dari Jakarta. Antara lain, sebanyak 10 PLTU berada di Banten, sedangkan enam PLTU berada di Jawa Barat. Berikut daftar 16 PLTU batu bara di sekitar Jakarta per 10 Agustus 2023: 1. PLTU Banten Suralaya: 8 unit - 4.025 mw 2. PLTU Cemindo Gemilang: 1 unit - 60 mw 3. PLTU Pelabuhan Ratu: 3 unit - 1.050 mw 4. PLTU Merak: 2 unit - 120 mw 5. PLTU Cilegon PTIP: 1 unit - 40 mw 6. PLTU Jawa-7: 2 unit - 1.982 mw 7. PLTU Banten Labuan: 2 unit - 600 mw 8. PLTU DSS Serang: 4 unit - 175 mw 9. PLTU Banten Lontar: 3 unit - 945 mw 10. PLTU Cikarang Babelan: 2 unit -

Imam Besar FBR Menolak Duduk di Kepengurusan Majelis Kaum Betawi

Suarakaumbetawi.com  Jakarta,- Ketua Umum Forum Betawi Rempug (FBR), KH. Lutfi Hakim, dalam pesan singkatnya yang beredar di Whattapps, menyatakan diri menolak dan tidak bersedia dilibatkan dalam kepengurusan Majelis Kaum Betawi (MKB). Alasannya, karena dirinya sedang berkonsentrasi melakukan pembenahan-pembenahan di tubuh FBR di dalam memenangkan masa depannya. Namun begitu, Kyai Lutfi yang juga Wakil Ketua PWNU Jakarta, mengapresiasi dan memberikan ucapan selamat kepada seluruh personel di Majelis Kaum Betawi yang baru dilantik. “Semoga MKB mampu menjadi garda terdepan dan satu-satunya wadah yang memperjuangkan aspirasi kaum Betawi,” pungkasnya. Seperti diketahui Ketua Majelis Kaum Betawi, Marullah Matali, mengumumkan 11 personel Wali Amanah organisasi yang dipimpinnya, Selasa (15/8/2023), di Resto Pulau Dua, Senayan, Jakarta Pusat. Berikut nama ke-11 Wali Amanah Majelis Kaum Betawi yang pengangkatannya didasarkan pada Surat Keputusan Ketua Majelis Kaum Betawi Nomor 002/K

Ormas & Citra Bhayangkara Serta Tokoh Masyarakat Dukung POLRI Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pemilu 2024

Suarakaumbetawi.com  Jakarta Barat- Pemilu 2024 telah dekat guna menjaga wilayah Cengkareng yang aman dan kondusif, Organisasi kemasyarakatan atau Ormas dan Citra Bhayangkara serta Tokoh Masyarakat mengadakan musyawarah kerja dalam rangka mendukung Polri menciptakan situasi  kondusif menjelang pemilu 2024. Bertempat di halaman Polsek Cengkareng Organisasi Masyarakat atau Ormas Se Kecamatan Cengkareng yang mengadakan musyawarah kerja di lepas Kapolsek Cengkareng Kompol Hasoloan Situmorang. Kompol Hasoloan Situmorang Kapolsek Cengkareng Polres Metro Jakarta Barat mengatakan " musyawarah kerja dalam rangka mendukung Polri menciptakan situasi kondusif jelang pemilu 2024  diikuti 11 perwakilan dari Organisasi Masyarakat atau Ormas Se Kecamatan Cengkareng, kegiatan musyawarah kerja ini dilaksanakan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban dalam masyarakat, dimana Ormas, LSM memiliki ciri khas masing-masing" ucap Kapolsek. Lanjut Kapolsek “Perbedaan yang

Upacara Bendera Ala Jawara Bekasi Hanya Satu - satunya di Dunia & Menjadi Kebanggaan Masyarakat Bekasi

Suarakaumbetawi.com  Tambun - Bekasi - Upacara bendera biasa dilakukan dengan cara yang sangat formal oleh sebagian masyarakat Indonesia  khususnya menjelang hari kemerdekaan Republik Indonesia. Tapi  berbeda dengan upacara bendera dilakukan oleh komunitas masyarakat penggiat silaturahmi seni budaya tradisional di Bekasi sejak tahun 2013 yaitu upacara bendera ala jawara Bekasi. Dimana upacara bendera ala jawara bekasi mengusung konsep unik, yakni petugas pengibar bendera adalah pesilat dan setiap gerakan dalam upacara bendera di sisipi dengan seni jurus pencak silat.  Kurnia Waluya tokoh aktivis penggiat sejarah dan budaya Bekasi beserta Rahmat Malik S. Sos - Ketua IPSI Kota Bekasi, Drahim Sada - Ketua Pangsi Bekasi & Sekjen Dewan Kebudayaan Kabupaten Bekasi, Nasrio Macho - Ketua Silaturahmi Bekasi Raya & Mardani Sumur Tujuh - Ketua Gerakan Moral Silaturahmi Pelestari Silat Budaya Betawi Bekasi saat ditemui awak media dari perwakilan Forum Wartawan Jaya Indonesia (F

Ditemui Ketum FWJ Indonesia, Manager SPBU Margahayu Berikan Penjelasan Klarifikasi

Suarakaumbetawi.com  JAKARTA - Ada indikasi media dijadikan alat untuk melakukan pemerasan, mereka yang menjalankan profesinya sebagai jurnalis harus memahami kaidah jurnalistik dan kode etik profesi sehingga dapat memberikan karya jurnalistik yang profesional. Hal itu dikatakan Ketua Umum Forum Wartawan Jaya (FWJ) Indonesia, Mustofa Hadi Karya atau yang biasa disapa Opan ketika menemui Manager SPBU 34.17127 Jl. Chairil Anwar, Kelurahan Margahayu Bekasi Timur, Minggu (13/8/2023). "Sepertinya ada yang salah menilai SPBU melakukan pembiaran terhadap para pemain BBM bersubsidi, mengingat Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) adalah object vital yang menjadi konsumsi publik. "Kata Opan. Bahkan dia menyebut media - media yang menaikan pemberitaan sepihak terkait usaha resmi SPBU 34.17127 tanpa adanya konfirmasi kepihak pengelola merupakan bentuk isi pemberitaan yang tendensius dan patut diduga hanya untuk ajang pemerasan para oknum kuli tinta agar mendapat perhatia

Sambut HUT RI Ke- 78, IKADIN Persembahkan Puisi Karya Chairil Anwar

Suarakaumbetawi.com Jakarta - Dalam rangka menyambut HUT RI Ke-78, Ikatan Advokat Indonesia (IKADIN), meriahkan berbagai acara, dan salah satunya  membaca puisi karya Chairil Anwar yang berjudul 'Kerawang Bekasi'.  Salah satu pengacara senior yang pernah menjadi juara baca puisi  tingkat Perguruan Tinggi , Kaspudin Nor membawakan puisi perjuangan tersebut.  Acara ini digelar di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada, Sabtu (12/8/2023).  Dalam sambutannya, Ketua Umum Ikatan Advokat Indonesia (IKADIN) Adardam Achyar, menyerukan " dalam menyambut HUT RI yang ke 78 ini advokat IKADIN harus bisa ikut berperan serta mengisi kemerdekaan ini berperan serta mewujudkan penegakan hukum dan keadilan dan yang kedua mampu menjaga persatuan dan kebersamaan. Sementara itu Kaspudin Nor selaku advokat senior di saat yang sama yang juga anggota dewan kehormatan Ikadin selesai membacakan puisi menyampaikan melalui pesan selulernya mengatakan "Sebagai bangsa yang besar harus bis

Puguh Kribo di Kontrak merek LTD-ESP Dari PT. Sonido Musica Indonesia

Suarakaumbetawi.com  Puguh Kribo 11/8/2023 Salah satu gitaris unik dan gitaris Rock Solois di Kontrak oleh Distributor LTD by ESP - PT. SMI (Sonido Musica Indonesia) yang berkantor di Jakarta, Puguh Kribo yang dikenal dengan gitaris 6 kepala beberapa waktu lalu menerima penghargaan Rekor dunia Muri tahun 2010 dan tahun 2010 silam. Dikontrak oleh SMI dengan merek yang berbeda, Kali ini dia dipercaya memegang merek ternama dengan kualitas yang bagus, dan harga yang terjangkau untuk kalangan anak-anak muda yang gemar bermain gitar. Dilansir awak media Puguh Kribo juga memiliki studio recording "Zieltro", mengatakan bahwa PT SMI merupakan distributor yang bisa mengapresiasi Musisi, khususnya gitaris yang ingin mengembangkan karier di dunia musik, berkarya serta memiliki dedikasi dalam bermusik, imbuhnya Puguh Kribo di Kontrak oleh PT. SMI selama 3 tahun, sejak ditandatanganinya kontrak Endorsemen LTD Seri MT130, dengan 6 senar, dan susunan pickup H-S-H (Humbucker